Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) Links: UNISAYA Home Page | Library Home Page | Site Map

STABILISASI PENGOLAHAN LIMBAH CAIR LABORATORIUM MENGHASILKAN AIR RAMAH LINGKUNGAN


Estianingrum, Estianingrum (2024) STABILISASI PENGOLAHAN LIMBAH CAIR LABORATORIUM MENGHASILKAN AIR RAMAH LINGKUNGAN. In: Bunga rampai kumpulan artikel karya inovasi laboran Indonesia : laboratorium ramah lingkungan. Cetta Media.

[img] Text
KARYA_INOVASI_LABORAN_UNTUK_PEMBELAJARAN_KESEHATAN UNISA-Estianingrum.pdf

Download (755kB)

Abstract

Laboratorium merupakan salah satu sarana penunjang kegiatan pendidikan dan penelitian di perguruan tinggi. Limbah cair laboratorium umumnya memiliki derajat keasaman (pH) yang sangat rendah, yang artinya sangat asam. Stabilisasi merupakan pengurangan atau penghilangan tingkat bahaya dari limbah cair yang dapat dilakukan secara fisika, kimia, dan biologi. Tujuan dari penelitian ini adalah mempelajari pembuatan/rancang bangun alat pengolahan limbah cair menggunakan metode kombinasi. Penelitian ini dilakukan secara batch skala laboratorium sebagai dasar rujukan langkah awal pengelolaan limbah cair laboratorium kimia klinik Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta. Metode penelitian ini menggunakan bahan-bahan antara lain: tawas, bioball, zeoli, batu kerikil, arang aktif, pasir, ikan sapu-sapu, kayu apu dan limbah cair laboratorium. Alat-alat yang digunakan antara lain: Akrilik, pralon, lem kayu, triplek kayu. Stabilisasi limbah cair menggunakan metode kambinasi yaitu dapat diterapkan pada pengolahan limbah cair laboratorium, ditandai dengan persentase penurunan kadar zat organik dan anorganik meliputi : COD (Chemical Oxygen Demand), Pb (Timbal), Fe (Besi), BOD (Biologycal Oxygen Demand), TSS (Total Suspended Solid), Cu (Tembaga), Cd (Compact Disc). Limbah laboratorium yang memenuhi baku mutu air limbah dapat dibuang ke lingkungan Sekitar.

Item Type: Book Section
Subjects: T Technology > TD Environmental technology. Sanitary engineering
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Health Analyst
Depositing User: Dita Rachmawati
Date Deposited: 10 Nov 2025 07:31
Last Modified: 10 Nov 2025 07:32
URI: http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/7147

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Link Directory of Open Access Journals (DOAJ) | Link Perpus-Nas. RI | Link Jogja Library | Link Portal Garuda

Link EBSCO Search | Link ProQuest Search | Link e-Journal UNISA Search | Link SIMPTT Perpus UNISA