Yuli Yuliawati, 1910201197 and Sri Riyana, S.Kep., Ns.,M.Kep. and Diah Nur Anisa, S.Kep., Ns., M.Kep. (2023) Hubungan Tingkat Pengetahuan Tentang Vulva Hygiene Dengan Kejadian Keputihan Pada Remaja Putri Di MAN 1 Sleman Yogyakarta. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
Text
NAKAH PUBLIKASI_YULI YULIAWATI_SI KEPERAWATAN - yuli yulia.pdf Download (1MB) |
Abstract
Latar Belakang: Pengetahuan tentang vulva hygiene dalam melakukan perawatan genitalia yang kurang dapat menyebabkan keputihan. Daerah Istimewa Yogyakarta sendiri pada tahun 2021 didapatkan 65,2% wanita mengalami kejadian keputihan. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat pengetahuan tentang vulva hygiene dengan kejadian keputihan di MAN I Sleman Yogyakarta. Metode: Penelitian kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Teknik pengambilan sampel dengan purposive sampling yang berjumlah 59 responden. Alat pengumpulan data menggunakan 2 kuesioner yaitu kuesioner tingkat pengetahuan tentnag vulva hygiene dan kuesioner kejadian keputihan. Hasil: Hasil penelitian diperoleh nilai Sig. F Change pada uji korelasi dengan pnilai= 0,000 (<0,05) pada nilai koefisiensi korelasi antara variabel tingkat pengetahuan tentang vulva nygiene dengan kejadian keputihan sebesar -0,605, dapat disimpulkan bahwa ada hubungan antara tingkat pengetahuan tentang vulva hyiene dengan kejadian keputihan. Simpulan dan Saran: Ada hubungan antara tingkat pengetahuan tentang vulva hygiene dengan kejadian keputihan pada remaja putri di MAN I Sleman Yogyakarta. Diharapkan bagi peneliti selanjutnya dapat mengkondisikan jarak anatara responden satu dengan lainnya agar terhindar saling diskusi pada saat saling diskusi.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Nursing |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 28 Oct 2023 01:59 |
Last Modified: | 28 Oct 2023 01:59 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/6830 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year