Ilda Ayu Sari, 1810301041 and Kharisah Diniyah, S.ST., MMR and Asyhara Naela Arifin, M.Kes (2022) Pengaruh pemberian mobilization with movement (MWM) terhadap penurunan tingkat nyeri pada tennis elbow : narrative review. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
Text
Naskah Publikasi Ilda Ayu Sari 1810301041 - Ilda Ayu Sari.pdf Download (361kB) |
Abstract
Latar belakang: Mobilization With Movement (MWM) adalah metode pengobatan yang dimana terapis melakukan gliding force secara terus menerus dan pasien melakukan gerakan osteokinematik aktif secara bersamaan pada akhir lingkup gerak sendi pasien. Tujuan: penelitian: Untuk mengetahui dosis latihan Mobilization With Movement (MWM) pada penurunan tingkat nyeri pada tennis elbow dan untuk mengetahui dosis latihan Mobilization With Movement (MWM) terhadap penurunan tingkat nyeri pada tennis elbow. Metode penelitian: Penelitian ini menggunakan metode narrative review. Artikel yang digunakan dicari pada beberapa database seperti google scholar, pubMedand sciencedirect. Kriteria inklusi dalam narrative review ini yaitu artikel full text berupa latihan Mobilization With Movement (MWM) terhadap penurunan tingkat nyeri pada tennis elbow. Hasil penelitian: Hasil yang didapatkan dari 10 artikel yang di review membahas mengenai Mobilization With Movement (MWM) terhadap penurunan tingkat nyeri pada tennis elbow. Penurunan tingkat nyeri dengan dosis latihan 6-10 repetisi, rest30 detik, selama 6 bulan pada Mobilization With Movement (MWM) dapat menurunkan tingkat nyeri secara signifikan pada tennis elbow.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Physiotherapy |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 31 Oct 2022 03:40 |
Last Modified: | 31 Oct 2022 03:40 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/6517 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year