Witantri Khusnul Fatimah, 171010051 and Fitria Siswi Utami, S.Si.T., MNS and Siti Arifah, S.ST., MH. Kes (2020) GAMBARAN PERILAKU PEMBERIANASI. Skripsi thesis, Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta.
Text
Naskah Publikasi Witantri Khusnul Fatimah 1710104051 Sarjana Terapan - Witantry Khusnul.pdf Download (666kB) |
Abstract
World Health Organization (WHO) menyatakan bahwa hanya 40% bayi di dunia yang mendapatkan ASI Eksklusif sedangkan 60% bayi lainya mendapatkan ASI non eksklusif saat usia kurang dari 6 bulan, Data Kementerian Kesehatan Republik Indonesia (2016) mengatakan prevalensi pemberian ASI eksklusif pada tahun 2015 di Indonesia sebesar 55,7%, dan yang tidak diberikan ASI Eksklusif sebesar 44,7%Hal ini menggambarkan bahwa pemberian ASI ekaklusif masih rendah sedangkan pemberian ASI non eksklusif diberbagai Negara masih tinggi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Gambaran Perilaku Pemberian ASI. Metode yang digunakan adalah literature review dengan jumlah artikel 10 dalam rentan waktu mulai tahun 2010-2020. Berdasarkan beberapa literature yang digunakan penulis yaitu 10 jurnal terkait perilaku pemberian ASI . Diketahui bahwasannya ada faktor-faktor perilakuan ibu seperti pengetahuan, motivasi ibu, kondisi psikologi ibu dan peranan petugas kesehatan yang dapat mempengaruhi keberhasilan dalam meberikan ASI Kepada bayinya. Hal ini dibuktikan dari nilai Pvalue setiap penelitian terkait pengetahuan, motivasi ibu, kondisi psikologi ibu dan peranan tenaga kesehatan adalah kurang dari 0,05. Kesimpulan: gambaran yang didapatkan dalam perilaku pemberian ASI dipengaruhi oleh beberapa faktor seperti pengetahuan ibu, motivasi ibu,kondisi psikologi ibu dan peranan petugas kesehatan. Diharapkan kepada ibu/ calon ibu menyusui harus memiliki pengetahuan/ informasi yang cukup tentang ASI mulai dari pengertian, manfaat, kandungan ASI dan cara menyusui yang benar supaya pemberian ASI dapat berhasil.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Perilaku, Pemberian ASI |
Subjects: | G Geography. Anthropology. Recreation > GN Anthropology R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Midwifery |
Depositing User: | Admin Mr. Admin |
Date Deposited: | 22 Oct 2021 06:31 |
Last Modified: | 22 Oct 2021 06:31 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/5341 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year