Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) Links: UNISAYA Home Page | Library Home Page | Site Map

Les Paradise Healing Space Center of Nurture dengan Pendekatan Bio-Eco Architecture


Erma Julkrismi, 1611101018 and Indah Pujiyanti, ST., M.SC and Hapsari Wahyuningsih, ST, M.Sc (2020) Les Paradise Healing Space Center of Nurture dengan Pendekatan Bio-Eco Architecture. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.

[img] Text
Erma Julkrismi_1611101018_S1 Arsitektur_jurnal JAS pasca Yudisium - Copy - Soe Jeha (1).pdf

Download (5MB)
Official URL: http://digilib.unisayogya.ac.id/

Abstract

Healing secara bahasa memiliki arti penyembuhan. Menurut Arthur S. Reber dan Emily Reber dalam The Penguin Dictionary Of Psychology Third Edition, Heal adalah to become healthy again and to make whole to free from impairment. That heal should be reserved for relatively less severe cases of injury or trauma. Some use heal in the context of providing assistance in the restorative process. Paralisis adalah hilangnya kekuatan yang dalam hal ini mempengaruhi anggota tubuh yaitu kaki dan lengan ataupun kelompok otot. Di tengah masyarakat sekarang ini banyak di jumpai penyandang yang mengalami paralisis dengan kelumpuhan, baik kelumpuhan pada seluruh badan atau separuh badan, yang dapat mengakibatkan terganggunya aktivitas penyandang yang mengalami paralisis . Keadaan ini membuat penyandang yang mengalami paralisis sangat menderita karena tidak dapat berbuat sesuatu di dalam keluarganya bahkan menjadi beban bagi keluarganya, karena penyandang yang mengalami paralisis akan hidup dengan bantuan keluarganya. Issue global saat ini terkait penyandang yang mengalami paralisis dimana mereka sedikit menerima kenyamanan, safety, dan kebutuhan mereka saat menjalani aktivitasnya dalam suatu ruangan. Maka Perancangan ini bertujuan untuk memudahkan dalam beraktivitas bagi penyandang paralisis di tempat tinggal mereka nantinya dan memberikan kesembuhan fisik maupun mental yang mana mereka tetap merasakan kenyamanan dan safety seakan mereka merasakan surga dipusat penyembuhan center of nurture tersebut. Proses rancang dan eksplorasi ini menggunakan pendekatan bio-eco architecture dengan guide line design berupa aksesibilities/connectivity, thermal comfort, healing garden area, vegetation element, building area environment dan interior colour mental healing building. Luaran dari perancangan ini adalah menciptakan dan menyediakan inovatif desain Healing space center of nurture dengan pendekatan Bio-Eco Architecture, yang mana dari segi Bio Architecture/Biophilic Architecture dilihat dari healing garden area(unsur aroma, kesejukan, relaksasi), vegetation element, interior colour mental healing building. Sedangkan dari segi Eco Architecture dilihat dari efisiensi energi(Kenyamanan Termal dan Aksesibilities/connectivity) dan keselarasan rancangan arsitektur building dengan alam sekitar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Healing Space Center, Bio-Eco Architecture, Efisiensi Energi
Subjects: N Fine Arts > N Visual arts (General) For photography, see TR
N Fine Arts > NA Architecture
Divisions: Faculty of Science and Technology > School of Architecture
Depositing User: Admin Mr. Admin
Date Deposited: 20 Oct 2021 01:48
Last Modified: 20 Oct 2021 01:50
URI: http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/5054

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Link Directory of Open Access Journals (DOAJ) | Link Perpus-Nas. RI | Link Jogja Library | Link Portal Garuda

Link EBSCO Search | Link ProQuest Search | Link e-Journal UNISA Search | Link SIMPTT Perpus UNISA