Astuti, Dhesi Ari (2017) Aku Bangga Aku Tahu HIV/AIDS. Mensana: Informasi Kesehatan dan Media Sehat, 1. pp. 24-27. ISSN 1693-6841
|
Text
mensana.PDF Download (1MB) | Preview |
Abstract
Acquired Immunodeficiency Syndrome (AIDS) yang pertama kali ditemukan pada tahun 1981 telah berkembang menjadi masalah kesehatan global. Sekitar 60 juta orang telah tertular Human Immunodeficiency Virus (HIV) dan 25 juta telah meninggal akibat AIDS, sedangkan saat ini orang yang hidup dengan HIV sekitar 35 juta. Berikutnya, Data tahun 2010 menunjukkan bahwa jumlah kasus HIV/AIDS mencapai 21.591 dan 4.917. Di tahun 2011 sedikit mengalami penurunan yakni HIV turun menjadi 15.509 kasus, dan AIDS turun menjadi 1.805 kasus (tempo, 25/11/2011). Adapun tingkat kematian akibat kasus HIV/AIDS dalam rentang waktu 2011-2012 mencapai 514 orang (Depkes, 2012). Dari gambaran kasus epidemik HIV/AIDS baik secara nasional maupun lokal, Provinsi DIY menjadi satu isu yang penting bagi pemerintah terkait untuk selalu memfokuskan perhatiannya pada penanganan penderita ODHA (orang dengan HIV/AIDS) yang kerap menuai stigma negative dan mendapat perlakuan diskriminasi. Salah satu cara untuk mengatasinya adalah dengan peningkatan pemahaman mengenai HIV/AIDS di kalangan masyarakat termasuk mereka yang bekerja di unit-unit pelayanan kesehatan (Komisi Penanggulangan AIDS Nasional, 2003).
Item Type: | Article |
---|---|
Additional Information: | ARTIKEL ini ditulis oleh Dhesi Ari Astuti, S.Si.T., M.Kes. seorang Dosen Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta yang dimuat di majalah "MENSANA: Informasi Kesehatan dan Media Sehat" Edisi 1 tahun 2013 |
Uncontrolled Keywords: | HIV/AIDS |
Subjects: | R Medicine > RB Pathology R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Midwifery |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 16 Dec 2017 02:27 |
Last Modified: | 10 Jan 2018 03:11 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/2952 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year