Rahayu, Fie Lahmi Tri and Sobri, Hikmah (2016) PERAN PEMBIMBING AKADEMIK (PA) DENGAN MOTIVASI BELAJAR MAHASISWA DIV SEMESTER VII PADA MATA KULIAH BERFIKIR KRITIS DALAM PEMBELAJARAN KEBIDANAN DI STIKES ‘AISYIYAH YOGYAKARTA. Lainnya thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
|
Text
NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (608kB) | Preview |
Abstract
Latar Belakang: Motivasi salah satu faktor pendorong manusia untuk bertingkah laku didalam mencapai kebutuhan. Lemahnya motivasi belajar akan melemahkan kegiatan, sehingga mutu prestasi belajar akan rendah. Tujuan: Untuk mengetahui peran pembimbing akademik dengan motivasi belajar mahasiswa DIV semester VII pada mata kuliah berfikir kritis dalam pembelajaran kebidanan di STIKES „Aisyiyah Yogyakarta Metode : Penelitian ini menggunakan penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional. Tekhnik sampling yang digunakan Proportional random sampling. Populasi sebanyak 156 mahasiswa.Sampel sebanyak 112 mahasiswa. Uji statistik menggunakan Kendall Tau Hasil: Hasil nilai korelasi Kendall Tau (τ) sebesar 0,429 dengan sig. 0,000 < α = 0,05 sehingga Ho ditolak, artinya ada hubungan yang signifikan antara peran pembimbing akademik dengan motivasi belajar mata kuliah berfikir kritis dalam pembelajaran kebidanan pada mahasiswa DIV semester VII STIKES „Aisyiyah Yogyakarta. Simpulan: Ada hubungan peran pembimbing akademik dengan motivasi belajar mata kuliah berfikir kritis dalam pembelajaran kebidanan Saran: Mahasiswa memanfaatkan pembimbing akademik untuk membantu dalam menyelsaikan permasalahan kegiatan belajar mengajar agar mahasiswa mendapatkan hasil yang optimal Kata Kunci : Peran Pembimbing Akademik, Motivasi Belajar Kepustakaan : Al-Qur‟an, buku, jurnal, internet Jumlah Halaman : xv, 99 halaman, 6 tabel, 15 lampiran, 2 bagan
Item Type: | Thesis (Lainnya) |
---|---|
Additional Information: | Penguji 1 : Sobri, Hikmah Penguji 2 : KASJONO, Heru Subaris |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Midwifery |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 16 Dec 2016 04:56 |
Last Modified: | 25 Nov 2017 05:27 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/1877 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year