Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) Links: UNISAYA Home Page | Library Home Page | Site Map

Hubungan Lama Hospitalisasi dengan Tingkat Kecemasan Perpisahan Akibat Hospitalisasi pada Anak Usia Pra Sekolah di RSU PKU Muhammadiyah Bantul Tahun 2009


Asmayanty, Asmayanty and Mamnu’ah, Mamnu’ah (2010) Hubungan Lama Hospitalisasi dengan Tingkat Kecemasan Perpisahan Akibat Hospitalisasi pada Anak Usia Pra Sekolah di RSU PKU Muhammadiyah Bantul Tahun 2009. Skripsi thesis, STIKES 'Aisyiyah Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
NASPUB.pdf

Download (1MB) | Preview
Official URL: http://lib.unisayogya.ac.id

Abstract

Latar Belakang: Sakit dan dirawat dirumah sakit merupakan suatu pengalaman yang tidak menyenangkan bagi anak. Hampir semua tindakan medis yang bertujuan untuk penyembuhan penyakit dapat membuat trauma yang menakutkan dan mengecewakan sehingga dapat menimbulkan stress bagi anak. Hospitalisasi yang memerlukan jangka waktu yang panjang dan pemisahan anak dengan ibunya dapat menimbulkan efek yang sangat besar sekali dan sering kali irreversible. Tujuan Penelitian: diketahuinya hubungan lama hospitalisasi dengan tingkat kecemasan perpisahan akibat hospitalisasi. Metodologi: Penelitian ini menggunakan rancangan non exsperimental. Instrument dalam penelitian ini menggunakan kuesioner. Dalam penelitian ini responden ditetapkan dengan menggunakan “aksidental sampel” dan didapat 22 responden. Teknik untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini menggunakan uji statistik Kendal Tau. Hasil: dalam penelitian ini didapatkan hasil bahwa nilai Correlation Coefficient adalah 0,027. Karena nilai Correlation Coefficient lebih kecil (<) dari 0,05 maka Ho ditolak dan Ha diterima atau ada hubungan antara lama hospitalisasi dengan tingkat kecemasan perpisahan akibat hospitalisasi pada anak usia pra sekolah di RSU PKU Muhammadiyah Bantul Yoogyakarta tahun 2009. Saran: bagi RSU PKU Muhammadiyah Bantul hendaknya menyediakan ruang khusus bermain anak agar tingkat kecemasan dapat diminimalisasi sehingga akan mengurangi lama perawatan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Penguji 1 : Mamnu'ah Penguji 2 : Diyah Candra Anita K
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
R Medicine > RJ Pediatrics
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Nursing
Depositing User: Khairun Nisak
Date Deposited: 25 Nov 2015 03:06
Last Modified: 27 Dec 2017 03:31
URI: http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/1694

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Link Directory of Open Access Journals (DOAJ) | Link Perpus-Nas. RI | Link Jogja Library | Link Portal Garuda

Link EBSCO Search | Link ProQuest Search | Link e-Journal UNISA Search | Link SIMPTT Perpus UNISA