Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) Links: UNISAYA Home Page | Library Home Page | Site Map

Pengalaman Bidan tentang Pelaksanaan Asuhan Persalinan Normal di RB Puri Agung Magelang 2012


Patma, Yana Surya and Karjiyem, Karjiyem (2012) Pengalaman Bidan tentang Pelaksanaan Asuhan Persalinan Normal di RB Puri Agung Magelang 2012. Skripsi thesis, STIKES 'Aisyiyah Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
NASKAH PUBLIKASI_Yana Surya Patma.pdf

Download (488kB) | Preview
Official URL: htpp://lib.unisayogya.ac.id

Abstract

Latar Belakang Persalinan yang bersih dan aman serta pencegahan komplikasi selama dan pascapersalinan terbukti mampu mengurangi kesakitan atau kematian ibu dan bayi baru lahir. Tujuan penelitian untuk mengetahui secara mendalam Pengalaman Bidan Tentang Pelaksanaan Asuhan Persalinan Normal di RB. Puri Agung Kota Magelang Tahun 2012. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan fenomenologi di lakukan pada bulan februari sampai juli 2012 terhadap 3 bidan yang bekerja di RB Puri Agung Magelang jawa tengah. Tehnik pengambilan sampel dengan menggunakan indepth interview. Hasil penelitian yang di lakukan tiga responden didapatkan hasil bahwa di RB Puri Agung sudah melakukan Asuhan persalinan normal sesuai dengan Standar operasional prosedur, tetapi ada hal yang masih belum di lakukan secara maksimal seperti pendokumentasian menggunakan partograf. Pada dasarnya semua bidan di yang bekerja di RB Puri Agung sudah melaksanakan APN Yang diantaranya lima benang merah . Kesimpulan Untuk mengetahui secara mendalam pengalaman bidan tentang pelaksanaan asuhan persalinan normal di RB Puri Agung Kota Magelang Tahun 2012 sudah baik. Hal tersebut nampak dari hasil observasi yang ada pada ketiga informan menunjukkan bahwa semuanya telah memahami pelaksanaan asuhan persalinan normal yang ada. Saran Utama bagi bidan diharapkan dapat berbagi informasi dari berbagai sumber mengenai pelaksanaan APN. Hal ini diharapkan dapat meningkatkan keoptimalan pelaksanaan APN sehingga dapat menurunkan AKI dan AKB.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Penguji 1:
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Midwifery
Depositing User: Khairun Nisak
Date Deposited: 18 Nov 2015 05:57
Last Modified: 29 Dec 2017 06:42
URI: http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/1558

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Link Directory of Open Access Journals (DOAJ) | Link Perpus-Nas. RI | Link Jogja Library | Link Portal Garuda

Link EBSCO Search | Link ProQuest Search | Link e-Journal UNISA Search | Link SIMPTT Perpus UNISA