Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) Links: UNISAYA Home Page | Library Home Page | Site Map

Dampak psikososial akibat kejadian pandemi Covid-19 pada tenaga medis : literature review


Anisya Kurniasari, 1710201146 and Slamet Riyanto, S.Kep., Ns., M.Psi and Mamnuah, S.Kep., Ns., M.Kep., Sp. Kep.J. (2022) Dampak psikososial akibat kejadian pandemi Covid-19 pada tenaga medis : literature review. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.

[img] Text
1710201146_ANISYA KURNIASARI_NASKAH PUBLIKASI - Arief Budiprasetya.pdf

Download (422kB)

Abstract

Covid-19 merupakan coronavirus jenis baru yang ditemukan di Wuhan, Hubei, Chinapadatahun 2019, semenjak kemunculannya hingga saat ini banyak dilaporkan ribuan bahkanjutaankasus terkait Covid-19, sehingga menyebabkan peningkatan beban kerja pada tenaga medisyang kemudian memunculkan respon kecemasan, stress, depresi, hingga PTSDpada tenagamedis. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dampak psikososial yangdialami tenaga medis selama masa pandemi Covid-19 berlangsung. Litertur Review : cross sectional study menggunakan alur tabel prisma, dengan subjek adalah tenaga medis yang bekerja selamapandemi atau yang menangani kasus Covid-19, menggunakan naskah full teks, berbahasaIndonesia dan Inggris yang diterbitkan dari tahun 2020-2021. Dari jurnal yang dianalisisdidapatkan hasil bahwa dampak psikososial Covid-19 pada tenaga medis adalah ketakutan, kecemasan (anxiety), depresi, stres, gangguan tidur, burnout, beberapa tenaga medis jugamengubah kebiasaan berpakaian, beberapa juga menyatakan bahwa penggunaan APDdirasatidak nyaman, tidak merasa puas dengan ketersediaan APD selama masa pandemi, sertaketidakpuasaan terhadap jumlah tenaga medis dan dokter spesialis yang tidak sebandingdengan peningkatan jumlah kasus Covid-19. Dampak psikososial pada tenaga medis terbagi menjadi 3 aspek, diantaranya aspek psikologis, fisik, dan sosial. Yang termasuk dalamaspekpsikologis yaitu, ketakutan, kecemasan (anxiety), depresi dan stress. Pada aspek fisikberupa, gangguan tidur, burnout, mengubah kebiasaan perpakaian, serta merasa terganggu atautidaknyaman ketika menggunakan APD. Sedangkan pada aspek sosial petugas medis merasatidakpuas dengan ketersediaan APD, serta merasa kekurangan dokter ataupun dokter spesialisyangmembantu dalam penanganan pandemi Covid-19.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Nursing
Depositing User: Khairun Nisak
Date Deposited: 29 Oct 2022 02:55
Last Modified: 31 Oct 2022 04:36
URI: http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/6324

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Link Directory of Open Access Journals (DOAJ) | Link Perpus-Nas. RI | Link Jogja Library | Link Portal Garuda

Link EBSCO Search | Link ProQuest Search | Link e-Journal UNISA Search | Link SIMPTT Perpus UNISA