Heny Krisnita, 1710201042 and Widaryati, Widaryati and Enaryaka, S.Kep.,Ns.,MM (2021) HUBUNGAN USIA DENGAN KUALITAS HIDUP PADA PASIEN GAGAL JANTUNG KONGESTIF : LITERATURE REVIEW. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
Text
Naskah PublikasFIX-1710201042-HenyKrisnita - Heny Krisnita.pdf Download (356kB) |
Abstract
Latar belakang : Gagal jantung kongestif merupakan keadaan jantung yang tidak mampu memompa darah secara efektif untuk memenuhi kebutuhan oksigen dan nutrisi jaringan tubuh, keadaan tersebut menurunkan kualitas hidup dipengaruhi oleh usia. Tujuan : Mengetahui hubungan usia dengan kualitas hidup pada pasien gagal jantung kongestif. Metode : Kata kunci kualitas hidup, gagal jantung kongestif, lansia. Pencarian jurnal menggunakan dua database yaitu Google Schooler dan PubMed. Analisis data menggunakan (PRISMA) kriteria inklusi original reaserch diakses 2015- 2020. Hasil : Terdapat dua jurnal mengatakan usia tidak memiliki hubungan dengan kualitas hidup Simpulan dan saran : Tidak terdapat hubungan yang signifikan usia dengan kualitas hidup pasien gagal jantung kongestif. Saran diharapkan meningkatkan kualitas hidup dengan melihat faktor lain.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kualitas hidup, Gagal jantung kongestif, Lansia |
Subjects: | R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Nursing |
Depositing User: | Admin Mr. Admin |
Date Deposited: | 25 Nov 2021 02:23 |
Last Modified: | 25 Nov 2021 02:23 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/6064 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year