Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) Links: UNISAYA Home Page | Library Home Page | Site Map

Literatur Review Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil


Annisa Nurul Hidayah, 1910104106 and Dita Kristiana, S.ST, MH.Kes and Intan Mutiara Putri, S.ST., M. Keb (2020) Literatur Review Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Pada Ibu Hamil. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.

[img] Text
ANNISA NURUL HIDAYAH_1910104106_Kebidanan Sarjana Terapan_Naspub - Annisa Nurul Hidayah.pdf

Download (696kB)
Official URL: http://digilib.unisayogya.ac.id/

Abstract

Anemia pada ibu hamil merupakan suatu masalah yang dapat mengancam keadaan ibu dan janin yang ada dalam rahim ibu. Anemia pada kehamilan, merupakan masalah yang sudah mengglobal. Dilihat dari besaran masalahnya, anemia adalah penyebab kedua terkemuka di dunia dari kecacatan dan dengan demikian salah satu masalah kesehatan masyarakat paling serius. Di Indonesia, Berdasarkan data dari Riset Kesehatan Dasar pada tahun 2013 sebanyak 37,1% ibu hamil anemia sedangkan pada tahun 2018 meningkat menjadi 48,9%. Sedangkan berdasarkan data Dinas Kesehatan Yogyakarta Prevalensi anemia pada ibu hamil tahun 2017 sebanyak 30,81% dan mengalami peningkatan pada tahun 2018 sebanyak 35,49%. Tujuan penelitian untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan kejadian anemia pada ibu hamil. Penelitian ini menggunakan metode literture review. Sumber pustaka yang digunakan yaitu 10 pustaka yang berasal dari jurnal. Tahun penerbitan jurnal yang digunakan adalah tahun 2014-2020. Berbagai penelitian yang sudah dilakukan menunjukkan bahwa ada hubungan antara umur, paritas, jarak kehamilan, status gizi, pendidikan, umur kehamilan, frekuensi ANC, status ekonomi, pekerjaan. Bidan diharapkan dapat memberikan penyuluhan kepada ibu hamil mengenai bahaya anemia sebagai upaya pencegahan dan penanggulangan anemia pada ibu hamil.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Anemia, Ibu Hamil, Faktor-Faktor
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Midwifery
Depositing User: Admin Mr. Admin
Date Deposited: 21 Oct 2021 06:58
Last Modified: 21 Oct 2021 06:58
URI: http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/5205

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Link Directory of Open Access Journals (DOAJ) | Link Perpus-Nas. RI | Link Jogja Library | Link Portal Garuda

Link EBSCO Search | Link ProQuest Search | Link e-Journal UNISA Search | Link SIMPTT Perpus UNISA