Maulani Shaufatus Sara, NIM. 201310201035 and Edy Suprayitno, S.kep.,Ns.,M.Kep (2017) HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA TERHADAP KEPATUHAN MINUM OBAT PADA PASIEN TB PARU DI PUSKESMAS UMBULHARJO 1 YOGYAKARTA. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
|
Text
NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (698kB) | Preview |
Abstract
Latar belakang:Tuberkulosis (TB) adalah suatu penyakit kronik menular yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium Tuberculosis.TB merupakan masalah utama kesehatan masyarakat di Indonesia.Dukungan keluarga merupakan faktor penting dalam kepatuhan pengobatan TB.Kepatuhan yang buruk atau terapi yang tidak lengkap adalah faktor yang berperan terhadap resistensi individu. Kepatuhan pasien sangat diperlukan untuk mencapai keberhasilan sebuah terapi pada pasien yang mengikuti ketentuan- ketentuan kesehatan profesional. Tujuan: Diketahuinya hubungan dukungan keluarga terhadap kepatuhan minum obat pada pasien TB Paru di Puskesmas Umbulharjo 1 Yogyakarta. Metode penelitian: Jenis penelitian ini adalah kuantitatif dengan menggunakan desain penelitian korelasi. Metode pengumpulan data yang digunakan berdasarkan pendekatan waktu cross sectional. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini adalah Accidental sampling. Data diolah menggunakan uji statistika Chi-square. Hasil: Dukungan keluarga di Puskesmas Umbulharjo I sebagian besar baik (65,4%) dansebagian besar pasien TB Paru di Puskesmas Umbulharjo 1 patuh minum obat (77,3%). Hasil uji Chi-squarediperoleh nilai p= 0,008 dan nilai contingency coefficient (r=0,506). Simpulan: Ada hubungan yang signifikan antara dukungan keluarga dengan kepatuhan minum obat pasien TB Paru di Puskesmas Umbulharjo I.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | penguji 1: Edy Suprayitno, S.kep.,Ns.,M.Kep penguji 2: Lutfi Nurdian A, S.Kep.,Ns., M.sc |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology R Medicine > RB Pathology R Medicine > RT Nursing |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Nursing |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 15 May 2018 04:09 |
Last Modified: | 15 May 2018 04:09 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/3968 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year