Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) Links: UNISAYA Home Page | Library Home Page | Site Map

FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEGAGALAN ASI EKSKLUSIF PADA IBU MENYUSUI DI POSYANDU KARTINI BANTULAN GODEAN YOGYAKARTA


Anita Septyaningrum, NIM. 090105015 and Ery Khusnal, MNS (2012) FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEGAGALAN ASI EKSKLUSIF PADA IBU MENYUSUI DI POSYANDU KARTINI BANTULAN GODEAN YOGYAKARTA. Tugas Akhir thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.

[img]
Preview
Text
naskah publikasi.pdf

Download (179kB) | Preview
Official URL: https://lib.unisayogya.ac.id/

Abstract

Latar belakang:Kegagalan ASI eksklusif disebabkan oleh beberapa faktor yaitu tingkat pengetahuan, tingkat pendidikan, faktor sosial budaya, masalah payudara ibu, psikologi ibu, fasilitas kesehatan, dukungan suami, dan status pekerjaan ibu. Tujuan penelitian: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor yang berhubungan dengan kegagalan ASI eksklusif pada ibu menyusui di posyandu kartini, bantulan, godean, Yogyakarta tahun 2011. Metode: Penelitian ini menggunakan metode Deskriptif Non Eksperimen dengan pendekatan waktu cross sectional. Subjek penelitian adalah ibu menyusui yang tidak memberikan ASI eksklusif dan mempunyai bayi 6-24 bulan yang memeriksakan balitanya di posyandu Kartini, berjumlah 48 responden yang diambil dengan teknik total sampling. Data penelitian dianalisis dengan statistik deskriptif. Hasil penelitian:Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor yang mempengaruhi kegagalan ASI eksklusif adalah tingkat pendidikan SMP sebesar 50%, sosial budayaa 83,3%, masalah payudara ibu yaitu puting terbenam sebesar 77,1%. Saran:Saran kepada petugas kesehatan terutama bidan agarbekerja sama dengan kader untuk meningkatkan penyuluhan tentang tang ASI eksklusif, permasalahan payudara dan cara mengatasinya dan melakukan pemeriksaan fisik kepada ibu yang mempunyai masalah pada payudaranya.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir)
Additional Information: penguji 1: Ery Khusnal, MNS penguji 2: Nunik Endang S, Amd.Keb., SIP.,M.Sc
Uncontrolled Keywords: Kegagalan ASI Eksklusif
Subjects: R Medicine > RG Gynecology and obstetrics
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Midwifery
Depositing User: Khairun Nisak
Date Deposited: 22 Feb 2018 04:31
Last Modified: 22 Feb 2018 04:31
URI: http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/3607

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Link Directory of Open Access Journals (DOAJ) | Link Perpus-Nas. RI | Link Jogja Library | Link Portal Garuda

Link EBSCO Search | Link ProQuest Search | Link e-Journal UNISA Search | Link SIMPTT Perpus UNISA