Afifah, Annisa Mukminatun and Isnaeni, Yuli (2017) PENGARUH METODE STORY TELLING TERHADAP PERILAKU MENGGOSOK GIGI PADA SISWA SD BANYURIPAN KELAS IV DAN V BANGUNJIWO KASIHAN BANTUL. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
|
Text
NASKAH PUBLIKASI .pdf Download (712kB) | Preview |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Metode Story Telling Terhadap Perilaku Menggosok Gigi Pada Siswa SD Banyuripan Kelas IV Dan V Bangunjiwo Kasihan Bantul. Penelitian ini menggunakan desain kualitatif Pre-Eksperimen dengan rancangan one group pre-test post-test. Jumlah responden 30 siswa pengambilan sampel dengan cara random sampling. Penelitian dengan kuisioner menggosok gigi skala ordinal, Analisis data menggunakan uji statistik non parametris Wilcoxon Match Pairs Test. Hasil penelitian sebanyak 16 orang (53,3%) sedangkan responden yang memiliki perilaku kurang sebanyak 2 orang (6,7%) dan responden yang memiliki perilaku menggosok gigi cukup sebanyak 12 orang (40%).Hasil uji Wilcoxon Match Pairs Test Pvalue= 0,000 (P<0,005) sehingga dapat disimpulkan ada pengaruh secara statistik antara pengaruh metode story telling dengan perilaku menggosok gigi pada siswa SD Banyuripan kelas IV dan V Bangunjiwo Kasihan Bantul.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Penguji 1 : Yuli Isnaeni Penguji 2 : Tiwi Sudyasih |
Subjects: | R Medicine > RJ Pediatrics > RJ101 Child Health. Child health services |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Nursing |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 16 Dec 2017 01:58 |
Last Modified: | 16 Dec 2017 01:58 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/2951 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year