Akmala, Syaifudin Masykur and Zaidah, Lailatuz (2017) PERBEDAAN PENGARUH CIRCUIT WEIGHT TRAINING DAN MODIFIKASI ZIG–ZAG RUN TERHADAP PENINGKATAN ENDURANCE (VO2 MAX) PADA UKM FUTSAL UNIVERSITAS ‘AISYIYAH YOGYAKARTA. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
|
Text
NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (652kB) | Preview |
Abstract
Latar Belakang: Daya tahan merupakan fa k tor fisik yang sangat penting, yang menentukan prestasi seorang atlet, karena daya tahan yang baik seorang atlet akan mampu menerapkan tehnik dan taktik secara maksimal, sehingga dengan kemampuan daya tahan yang prima kesempatan untuk meraih prestasi akan lebih mudah . Tujuan: M engetahui perbedaan pengaruh circuit weight training dengan modifikasi zig – zag run pad a remaja putra . Metode Penelitian: Penelitian menggunakan metode Quasi Eksperimental dengan pre and post test two group design. Sampel penelitian ini mahasisw a UKM futsal U niversitas ‘Aisyiyah Yogyakarta berusia 18 - 2 3 tahun berdasarkan rumus slovin didapatkan 9 orang kel ompok perlakuan circuit weight training dan 9 orang kelompok perlakuan modifikasi zig – zag run . Dilakukan selama 4 minggu, latihan 3 kali seminggu. Pada penelitian ini alat ukur six menute walking test . Pengolahan data uji normalitas menggunakan shapiro - wilk test , uji homogenitas menggunakan lavene test , uji hipotesis I dan II menggunakan paired sample t - test , dan uji hipotesis III menggunakan independent sample t - test. Hasil: Uji hipotesis I nilai p = 0,000 ( p < 0,05), circuit weight training men ingkatkan VO 2 Max . Hipotesis II nilai p = 0,000 ( p < 0,05), modifikasi zig – zag run meningkatkan VO 2 Max . Uji hipotesis III nilai p = 0, 346 ( p > 0,05), tidak ada perbedaan pengaruh circuit weight training dengan modifikasi zig – zag run terhadap peningkatan VO 2 Max pada UKM futsal U niversitas ‘Aisyiyah Yogyakarta . Simpulan: Tidak ada perbedaan pengaruh circuit weight training dengan modifikasi zig – zag run terhadap peningkatan VO 2 Max pada UKM futsal U niversitas ‘Aisyiyah Yogyakarta . Saran: Diharapkan untuk melakukan penelitian selanjutnya dengan memperhatikan dari karakteristik responden seperti usia, berat – badan, tinggi badan, dan IMT.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | penguji 1:Lailatuz Zaidah penguji 2:Syaifudin |
Subjects: | R Medicine > RC Internal medicine > RC1200 Sports Medicine |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Physiotherapy |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 14 Nov 2017 05:54 |
Last Modified: | 15 Nov 2017 04:14 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/2905 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year