Rini, Neni Puspito and Sulistyaningsih, Sulistyaningsih (2017) PERBEDAAN PENGARUH MENDENGARKAN MUROTTAL PADA PEMAKAIANKINESIOTAPPING TERHADAP NYERI MENSTRUASI. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
|
Text
naska publikasi neni (ACC).pdf Download (511kB) | Preview |
Abstract
Latar Belakang: Nyeri menstruasi yaitu nyeri perut yang berasal dari kram rahim yang disertai rasa mual, muntah, nyeri menjalar kepunggung terjadi selama menstruasi. Nyeri menstruasi sering dikaitkan dengan adanya peningkatan kadar prostaglandin, dimana diketahui bahwa prostaglandin mempunyai efek yang dapat meningkatkan kontraktilitas dari otot uterus dan juga prostaglandin mempunyai efek vasokontriksi padaa khirnya dapat menyebabkan iskemi pada otot uterus yang dapat menimbulkan rasa nyeri. Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk menurunkan nyeri menstruasi pada remaja putri, dengan pemakaian kinesiotapping dan mendengarkan murottal. Metode Penelitian: Menggunakan desain quasi eksperimental, dan rancangan yang digunakanpre and post two group design. Sebanyak 30 sampel yang ditentukan dengan menggunakan teknik sampel randomisasi. Sampel dibagi menjadi 2 kelompok yaitu kelompk I dengan perlakuan pemakaian kinesiotapping selama 3 minggu dan kelompok II dengan perlakuan mendengarkan murottal dan pemakaian kinesiotapping selama 3 minggu. Alatukur yang digunakan (Visual Analogue Scale) VAS. Hasil:The test resulted from paired sample t-test on kinesiotapping group was p-value 0,000 which meant that there was influence of kinesiotapping to menstruation pain and the score of additional murottal listening treatment on kinesiotapping was p-value 0,000 which meant there was influence of murottal listening to kinesiotapping on menstruation pain. The defferental test using independent t-test between group I and group II was pvalue 0.201 on the effect of kinesiotapping and murottal to kinesiotapping Kesimpulan:Kinesiotapping and murottal on kinesiotapping was proven to reduce menstruation pain. There was no signifikan defference on kinesiotapping and additional murottal to kinesiotapping Saran: For the respondents, additional murottal to kinesiotapping was more effective to reduce the menstruation pain and listening to murottal was calming and comforting during stress.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Penguji 1 : Sulistyaningsih Penguji 2 : Siti Khotimah |
Subjects: | R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Physiotherapy |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 14 Nov 2017 03:23 |
Last Modified: | 20 Dec 2017 03:11 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/2880 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year