Ismiyatun, Nunung and Fitriahadi, Enny (2017) HUBUNGAN SOSIALISASI KtP/A PADA MOTIVATOR DENGAN PENCATATAN KASUS KtP/A DI PUSKESMAS KASIHAN I BANTUL TAHUN 2017. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
|
Text
NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (334kB) | Preview |
Abstract
Latar Belakang : Jumlah kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak meningkat pesat dalam kurun waktu sepuluh tahun terakhir. Kasus kekerasan yang terjadi tidak hanya di wilayah domestik tapi juga meluas hingga ranah publik. Metode : Penelitian analitik korelasional dengan pendekatan waktu Cross Sectional (Juni 2017). Teknik sampel dalam penelitian ini total sampling, sebanyak 100 motivator, menggunakan data sekunder. Analisis data menggunakan uji statistik Chi Square. Hasil : Dengan taraf signifikasi 0,05 diperoleh hasil P Value= 0,000 (P Value < 0,05) dan nilai keeratan (Phi) = 0,527. Kesimpulan : Ada hubungan antara sosialisasi KtP/A pada motivator dengan pelaporan kasus KtP/A di Puskesmas Kasihan I Bantul dengan keeratan hubungan yang cukup.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | penguji 1:Enny Fitriahadi penguji 2:Sri Subiyatun |
Subjects: | B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Midwifery |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 11 Nov 2017 06:21 |
Last Modified: | 16 Nov 2017 01:43 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/2797 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year