Shomadiyyah, Siti Arieska and Mufdlilah, Mufdlilah (2017) HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU HAMILTENTANG HIV/AIDS DENGAN SIKAP TERHADAPPROVIDER INITIATED TESTING AND COUNSELING (PITC) DI PUSKESMAS GEDONG TENGEN YOGYAKARTA. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
|
Text
naspub fullllll.pdf Download (336kB) | Preview |
Abstract
Infeksi HIV pada ibu hamil dapat mengancam kehidupan ibu serta ibu dapat menularkan virus kepada bayinya. Puskesmas Gedong Tengen Yogyakarta terdaftar penderita 1 ibu hamil positif HIV dan 6 ibu hamil terkena sifilis pada tahun 2016.Tujuan penelitian Untuk mengetahui hubungan pengetahuan ibu hamil tentang HIV/AIDS dengan sikap terhadap PITC.Metode Penelitianmenggunakan kuantitatif dengan pendekatan cross sectional. Jumlah populasi 241 di dapatkan sampel 48 responden. Teknik pengambilan accidental sampling. Pengolahan data dilakukan dengan analisa bivariat. Hasil analisis menggunakan Kendall Tau, hasil correlation coefficien sebesar 0,468 dengan nilai p value 0,000 < 0,05. Sehingga Terdapat keeratan hubungan pengetahuan ibu hamil tentang HIV/AIDS dengan sikap terhadap PITC di Puskesmas Gedong Tengen Yogyakarta dalam kategori cukup (0,468).Diharapkan bidan mampu meyakinkan ibu hamil untuk menjalani skrining HIV/AIDS dan mampu meningkatkan promosi tentang HIV/AIDS.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Penguji 1 : Dr. Mufdlilah, S.SiT., MSc Penguji 2 : Sri Wahtini, S.SiT., M.HKes |
Subjects: | L Education > L Education (General) R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Midwifery |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 04 Nov 2017 06:32 |
Last Modified: | 17 Nov 2017 02:40 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/2635 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year