Purwati, Yuni (2015) KORELASI PARTISIPASI IBU MENYUSUI PADA KELOMPOK PENDAMPING ASI DENGAN KEBERHASILAN PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF. Jurnal Kebidanan dan Keperawatan, 11 (1). pp. 73-82. ISSN 1858-0610
|
Text
5jurnal JKK -juni15 OK.pdf Download (919kB) | Preview |
Abstract
Abstrak: Tujuan penelitian dapat diketahui hubungan partisipasi Ibu Menyusui pada KP-ASI dengan Keberhasilan Pemberian ASI Eksklusif di Puskesmas Kasihan II Bantul. Penelitian merupakan survei analitik, tehnik sampling dengan consecutive sampling 58 subyek. Instrumen menggunakan cheklist dan kuesioner. Hasil uji chi-square α 0,000 < 0,05, sehingga terdapat hubungan signifikan partisipasi Ibu menyusui pada KP-ASI dengan keberhasilan pemberian ASI Eksklusif di Puskesmas Kasihan II Bantul. Saran kepada ibu menyusui dapat aktif terlibat dalam KP-ASI sehingga dapat berhasil memberikan ASI eksklusif.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | R Medicine > RG Gynecology and obstetrics |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Nursing |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 24 Jan 2017 01:51 |
Last Modified: | 24 Jan 2017 01:51 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/2356 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year