Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) Links: UNISAYA Home Page | Library Home Page | Site Map

HUBUNGAN LINGKUNGAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA


Daryanti, Menik Sri (2016) HUBUNGAN LINGKUNGAN BELAJAR DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA. Jurnal Kebidanan dan Keperawatan, 12 (1). pp. 85-89. ISSN 1858-0610

[img]
Preview
Text
11-MENIK -final.pdf

Download (134kB) | Preview
Official URL: http://ejournal.unisayogya.ac.id

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis hubungan lingkungan belajar dengan prestasi belajar pada mahasiswa. Jenis penelitian ini adalah penelitian observasional analitik. Teknik sampling yang digunakan adalah purposive sampling, sampel berjumlah 40 mahasiswa semester IV DIII Kebidanan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Alat ukur yang digunakan adalah kuesioner dan dokumentasi nilai IPK. Analisis data menggunakan Pearson Product Moment. Dari hasil perhitungan korelasi, diperoleh rhitung = 0,428, dengan nilai signifikansi 0,006 dimana rhitung = 0,428 > rtabel = 0,312 dan nilai signifikansi 0,006 < 0,05. Ini berarti ada hubungan lingkungan belajar dengan prestasi belajar mahasiswa, dengan kekuatan korelasi sedang. Kata kunci: lingkungan belajar, prestasi belajar

Item Type: Article
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Nursing
Depositing User: Khairun Nisak
Date Deposited: 20 Jan 2017 07:15
Last Modified: 20 Jan 2017 07:15
URI: http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/2294

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Link Directory of Open Access Journals (DOAJ) | Link Perpus-Nas. RI | Link Jogja Library | Link Portal Garuda

Link EBSCO Search | Link ProQuest Search | Link e-Journal UNISA Search | Link SIMPTT Perpus UNISA