SAPUTRA, Angga Dwi and Asnindari, Lutfi Nurdian (2016) PENGARUH PENDIDIKAN KESEHATAN DENGAN MEDIA PUZZLE TERHADAP PERILAKU CUCI TANGAN PAKAI SABUN (CTPS) ANAK DI TK ABA SILIRAN I KARANGSEWU GALUR KULON PROGO. Lainnya thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.
|
Text
NASKAH PUBLIKASI (ANGGI DWI SAPUTRA).pdf Download (717kB) | Preview |
Abstract
INTISARI Latar Belakang: Mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir merupakan cara paling mudah dan terjangkau untuk mencegah penularan penyakit. Mencuci tangan dengan sabun harus dibiasakan sejak dini, terutama kepada anak-anak karena mereka lebih rentan terhadap penyakit. Tujuan: Untuk mengetahui pengaruh pendidikan kesehatan dengan media puzzle terhadap perilaku cuci tangan pakai sabun (CTPS) anak Di TK ABA Siliran Karangsewu Galur Kulon Progo Tahun 2016. Metode Peelitian: Desain penelitian ini menggunakan Pre Eksperimental Design dengan rancangan One Group Pretest Posttest. Pengumpulan data menggunakan lembar observasi. Responden dalam penelitian ini berjumlah 20 orang dengan menggunakan sampel jenuh. Analisis data menggunakan Wilcoxon Match Pairs Test.Hasil Penelitian: Berdasarkan hasil uji statistik Wilcoxon Match Pairs Test dapat diketahui bahwa p=0,000.Karena nilai p<0,05 dapat disimpulkan bahwa perilaku cuci tangan antara sebelum dan sesudah pendidikan kesehatan melalui media puzzle berbeda secara bermakna artinya, ada pengaruh pengaruh perilaku cuci tangan anak sebelum dan sesudah diberikan pendidikan kesehatan dengan media puzzle Simpulan: Ada pengaruh pengaruh perilaku cuci tangan anak sebelum dan sesudah diberikan pendidikan kesehatan dengan media puzzle . Saran: diharapkan untuk TK Aba Siliran Karangsewu agar dapat dijadikan sebagai masukan dalam hal untuk meningkatkan pendidikan kesehatan dan dapat meningkatkan perilaku cuci tangan serta hidup sehat pada anak sejak dini.
Item Type: | Thesis (Lainnya) |
---|---|
Additional Information: | Penguji 1: Umu Hani Edi Nawangsih Penguji 2: Lutfi Nurdian Asnindari |
Subjects: | R Medicine > R Medicine (General) R Medicine > RJ Pediatrics R Medicine > RJ Pediatrics > RJ101 Child Health. Child health services |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Nursing |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 24 Dec 2016 03:27 |
Last Modified: | 18 Dec 2017 06:10 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/2018 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year