Widyaningrum, Nannyk and Wahtini, Sri (2015) Pengaruh Penyuluhan tentang Personal Hygiene terhadap Perilaku Personal Hygiene Saat Menstruasi di MTS Negeri Gubuk Rubuh Gunungkidul Yogyakarta. Skripsi thesis, STIKES 'Aisyiyah Yogyakarta.
![]() |
Text
NASKAH PUBLIKASI.pdf Download (599kB) |
Abstract
Latar Belakang : R emaja sering kurang mendapatkan penerangan, kurang berpengalaman dan kurang mendapatkan pelayanan jasa kesehatan reproduksi sehingga remaja yang masih kurang memahami bagaimana cara menjaga vulva hygiene . Ketidakadekuatan hygiene akan menyebabkan Infeksi Saluran Reproduksi. Salah satu upaya meningkatkan hygiene yang baik pada remaja adalah dengan penyuluhan. Tujuan : Untuk mengetahui Pengaruh Penyuluhan tentang Personal Hygiene terhadap Perilaku Personal Hygiene pada saat Menstruas i di MTs Negeri Gubuk R ubuh Gunungkidul . Metode : Desain penelitian menggunakan quasi eksperimen dengan pendekatan one group pretest posttest untuk meng etahui pengaruh penyuluhan terhadap peril a ku personal hygiene pada siswi di MTs Negeri Gubuk Rubuh dengan teknik quota sampling analisa data menggunakan uji t - test paried . Hasil : Hasil dari penelitian ini setelah dilakukan selama 1 bulan seb agian besar responden berumur 13 tahun. Diketahui sebelum diberikan penyuluhan tentang personal hygiene 30 (83, 33 %) responden berperilaku baik, 6 (16,67%) responden berperilaku cukup. Setelah dilakukan penyuluhan 34 (94,44%) responden berperilaku baik, 2 (5,56%) responden berperilaku cukup serta tidak ada responden yang berperilaku kurang dengan nilai p - value 0,001 . Simpulan : Terdapat pengaruh penyuluhan tentang personal hygiene terhadap perilaku personal hygiene saat menstrusai di MTs Negeri Gubuk Rubuh Gunungkidul 2015 . Saran : Diharapkan dapat menjadikan penyuluhan sebagai upaya meningkatkan perilaku personal hygiene karena penyuluhan terbukti berpe ngaruh dalam meningkatkan perilaku personal hygiene saat menstruasi .
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Penguji 1: Lutfi Nurdian Asnindari Penguji 2: Sri Wahtini |
Subjects: | H Social Sciences > HQ The family. Marriage. Woman L Education > LB Theory and practice of education > LB1603 Secondary Education. High schools R Medicine > R Medicine (General) |
Divisions: | Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Midwifery |
Depositing User: | Khairun Nisak |
Date Deposited: | 29 Oct 2015 05:16 |
Last Modified: | 02 Dec 2017 04:02 |
URI: | http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/618 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year