Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) Links: UNISAYA Home Page | Library Home Page | Site Map

PENGARUH DYNAMIC NECK EXERCISE DAN INTEGRATED NEUROMUSCULAR INHIBITION TECHNIQUE TERHADAP KEMAMPUAN FUNGSIONAL OTOT UPPER TRAPEZIUS: NARRATIVE REVIEW


Nurul Aulia Pohan, 1610301022 and Kharisah Diniyah, S.ST., MMR and Meiza Anniza, S.Ft, M.Erg (2020) PENGARUH DYNAMIC NECK EXERCISE DAN INTEGRATED NEUROMUSCULAR INHIBITION TECHNIQUE TERHADAP KEMAMPUAN FUNGSIONAL OTOT UPPER TRAPEZIUS: NARRATIVE REVIEW. Skripsi thesis, Universitas 'Aisyiyah Yogyakarta.

[img] Text
NURUL AULIA POHAN_1610301022_S1 FISIOTERAPI - Nurul Aulia Pohan.pdf

Download (1MB)
Official URL: http://digilib.unisayogya.ac.id/

Abstract

Latar Belakang: Otot upper trapezius merupakan otot yang terbesar dan terletak secara superficial pada daerah punggung atas. Kurangnya perhatian masyarakat dalam menanggapi kondisi kemampuan fungsional otot upper trapezius dan menganggap kondisi tersebut tidak begitu berat. Apabila tidak di tangani akan menimbulkan kekakuan dan penurunan fungsional otot upper trapezius. Maka diperlukan suatu upaya untuk mengembalikan produktivitas dengan meningkatkan kemampuan fungsional otot upper trapezius dengan adanya intervensi Dynamic Neck Exercise dan Integrated Neuromuscular Inhibition Technique. Tujuan: Untuk mengetahui apakah ada pengaruh Dynamic Neck Exercise dan Integrated Neuromuscular Inhibition Technique terhadap peningkatan kemampuan fungsional pada otot upper trapezius. Metode: Penelitian ini menggunakan penelitian Narrative Review, pencarian jurnal di portal jurnal online seperti Science Direct, Google Scholar, dan PubMed. Kriteria inklusi dalam penelitian ini full text tentang intervensi Dynamic Neck Exercise dan Integrated Neuromuscular Inhibition Technique yang di terbitkan 10 tahun terakhir atau dari tahun 2010-2020 dengan berbagai macam metode yaitu Experimental Design, Rondomize Control Trial dan Kuantitaf Studi. Hasil: Dari review 5 jurnal Dynamic Neck Exercise bahwa ada peningkatan kemampuan fungsional dengan alat ukur yang digunakan dan hasil review 5 jurnal Integrated Neuromuscular Inhbition Technique bahwa ada peningkatan kemampuan fungsional dari alat ukur yang digunakan. Kesimpulan: Dynamic Neck Exercise dan Integrated Neuromuscular Inhibition sama- sama mempunyai pengaruh dalam meningkatkan kemampuan fungsional otot upper trapezius. Saran: Dynamic Neck Exercise dan Integrated Neuromuscular Inhibition dapat di berikan sebagai intervensi untuk pasien yang mengalami penurunan kemampuan fungsional pada otot upper trapezius.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Dynamic neck exercise, Integrated neuromuscular inhibition, Otot Upper Trapezius
Subjects: R Medicine > RM Therapeutics. Pharmacology
Divisions: Faculty of Medicine, Health and Life Sciences > Study Program of Physiotherapy
Depositing User: Admin Mr. Admin
Date Deposited: 29 Oct 2021 04:06
Last Modified: 29 Oct 2021 04:06
URI: http://digilib.unisayogya.ac.id/id/eprint/5743

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year

Link Directory of Open Access Journals (DOAJ) | Link Perpus-Nas. RI | Link Jogja Library | Link Portal Garuda

Link EBSCO Search | Link ProQuest Search | Link e-Journal UNISA Search | Link SIMPTT Perpus UNISA